Rembulan
Rembulannya padam,
pada malam yang hitam
Atmanya memintal resah,
yang terasa kaprah
Genggam saja,
sesak yang tercipta!
Bukan salah siapa
Jemarimu yang merangkainya dengan sengaja.
Sampang, 25 Juni 2021
Angka Sembilan
Konstelasi Kata adalah blog berisi kumpulan tulisan kreatif seperti puisi, quote, cerpen, drama, artikel, motivasi dan autobiografi.
Komentar
Posting Komentar